Bingkai Nasional - Berikut ini menu diet saat puasa turun 10 kg dalam seminggu.
Puasa menjadi momentum yang tepat untuk kamu yang ingin menurunkan berat badan karena mengharuskan tidak makan dan minum selama 13 jam dalam sehari.
Namun kamu juga harus pintar dalam memilih menu puasa dan sahur yang rendah kalori namun tetap kaya nutrisi agar tetap sehat.
7 Inspirasi Menu Diet Saat Puasa Turun 10 Kg Dalam Seminggu
1. Ayam panggang dan telur
Menu diet saat puasa agar turun 10 kg dalam seminggu yang pertama ada ayam panggang dan telur.
Pengolahannya yang tanpa minyak membuat kalori dari ayam panggang dan telur ini rendah sehingga cocok untuk diet.
Selain itu, kamu juga bisa menambahkan sayuran seperti bayam, dan brokoli sebagai serat serta tambahkan jagung sebagai sumber karbohidrat.
Baca Juga: Turun 5kg Saat Ramadhan, Lakukan Ini Agar Pangling Saat Lebaran
2. Oatmeal daging
Salah satu langkah yang tepat untuk membuat menu diet adalah dengan mengganti karbohidrat nasi dengan makanan lainnya.
Salah satu makanan yang cocok adalah oatmeal yang cocok untuk diet dengan ditambahkan daging panggang atau rebus untuk menghindari minyak.
Kamu juga bisa menambahkan bayam dan kacang merah agar proses pencernaan berjalan baik.
3. Pindang bacem
Meskipun diet namun bukan berarti kamu tak bisa makan enak di bulan puasa.
Pindang bacem adalah salah satu menu yang lezat untuk diet di buka puasa karena memiliki kalori yang rendah.
Untuk karbohidrat, kamu bisa menggunakan nasi merah yang lebih menyehatkan dan kaya serat.
Artikel Terkait
5 Aplikasi Diet Terbaik Yang Membantu Kamu Capai Berat Badan Ideal
10 Makanan Rendah Kalori di Indomaret Seluruh Indonesia, Cocok Untuk Diet!
4 Pola Makan Yang Baik Untuk Diet Sehat Dan Efektif
4 Tips Olahraga Saat Puasa Untuk Menurunkan Berat Badan
7 Tips Menurunkan Berat Badan Selama Bulan Ramadhan, Jaga Hal-Hal Berikut Ini!