Bingkai Nasional - Ada beberapa cara mengetahui skincare tidak cocok yang bisa kita rasakan sehingga harus segera kita hentikan penggunaannya.
Memilih produk perawatan kulit yang cocok memang tidaklah mudah, karena jika ada produk yang sudah kita gunakan namun justru tidak cocok, maka akan menimbulkan efek yang tak sesuai.
Jika sudah demikian terkadang kita harus berganti dan mencoba beberapa produk skincare hingga akhirnya menemukan produk yang cocok untuk jenis kulit kita.
Baca Juga: 9 Film Netflix Terbaru Yang Wajib Ditonton di Bulan November 2022
Dan untuk mengetahui apakah sebuah produk skincare itu cocok untuk kulit kita atau tidak, berikut adalah beberapa ciri-ciri apabila skincare yang kita gunakan tidak cocok.
Cara Mengetahui Skincare Tidak Cocok
1. Ketahui permasalahan kulit dan kegunaan skincare
Cara mengetahui skincare tidak cocok yang pertama adalah dengan mengetahui terlebih dahulu permasalahan kulit kamu dan fungsi dari skincare tersebut.
Ada banyak permasalahan kulit mulai dari kering, berminyak, berjerawat, pori-pori besar dan lain-lain.
Maka dari itu kita harus mencocokan kegunaan dari skincare yang kita beli dengan permasalahan kulit kita.
Artikel Terkait
Merk Skincare Terbaik di Indonesia Pada Tahun 2022
Apple Cheeks Itu Apa? Simak Tips Membuat Apple Cheek Seperti Rose Blackpink
Kegunaan Brush Make Up Berdasarkan Jenisnya, Jangan Sampai Salah Pakai!
5 Parfume Pria Tahan Lama Terbaik 2022, Wangi Seharian!
5 Parfume Wanita yg Disukai Pria 2022