Siap-Siap Jadi CPNS! Jurusan-Jurusan Ini Akan Jadi Prioritas Rekrutmen CASN 2023

- Kamis, 2 Februari 2023 | 09:30 WIB
Jurusan Prioritas Rekrutmen CPNS 2023 (menpan.go.id)
Jurusan Prioritas Rekrutmen CPNS 2023 (menpan.go.id)

Bingkai Nasional - Pemerintah Indonesia telah mengkonfirmasi bahwa pendaftaran CPNS 2023 akan kembali dibuka.

Banyak jurusan yang dibutuhkan pada rekrutmen CPNS 2023 ini, terutama dalam bidang digitalisasi.

Terdapat 11 jurusan yang menjadi prioritas dalam rekrutmen CASN 2023. Mulai dari desain grafis hingga teknologi informasi.

Hal tersebut karena Indonesia akan Go Digitalisasi.

Baca Juga: Pendaftaran CPNS 2023 Akan Dibuka, Ini Dia 4 Formasi Yang Jadi Prioritas

Jurusan-jurusan yang dibutuhkan dalam CASN 2023 ini juga sudah termasuk dalam kebijakan penerimaan yang diungkapkan oleh Menpan RB Abdullah Azwar Anas.

Yang mana dalam kebijakan tersebut disebutkan bahwa, pertama, rekrutmen CASN 2023 akan fokus pada pelayanan dasar. Kedua, talenta digital akan menjadi prioritas dalam rekrutmen.

Kemenpan RB sendiri telah mengumumkan bahwa pembukaan seleksi CPNS 2023 akan jatuh pada bulan Juni tahun 2023.

"Rekrutmen CASN tahun 2023 saat ini tengah dipersiapkan seiring dengan proses rangkaian seleksi CASN tahun anggaran 2022 selesai, karena mengingat proses tersebut masih berlangsung," kata Menteri Pan RB Abdullah Azwar Anas.

Adapun 11 Jurusan yang dibutuhkan pada CPNS 2023 tersebut adalah.

1. Jurusan Bisnis Digital

Jurusan Bisnis Digital mencakup talenta digital seperti Desain Komunikasi Visual, dan Sistem Informasi, yang memberikan peluang besar untuk pengangkatan ASN lulusan S1.

2. Jurusan Teknologi Informasi

Jurusan Teknologi Informasi adalah talenta digital yang dibutuhkan saat penerimaan ASN 2023.

Baca Juga: Kapan CPNS Kemenkumham 2023 Dibuka? Cek Fakta Dan Prediksinya

Halaman:

Editor: Meidy Achmad Harish

Tags

Artikel Terkait

Terkini

5 Tips Menghemat Uang Ala Anak Kost

Jumat, 24 Maret 2023 | 16:21 WIB

5 Tips untuk Anak Kost yang Kuliah Sambil Kerja

Jumat, 24 Maret 2023 | 15:59 WIB

Berapa Lama Masa Ideal Dalam Sebuah Jabatan?

Rabu, 22 Maret 2023 | 21:05 WIB

THR PNS 2023 Kapan Cair? Kemenkeu: Sabar

Rabu, 22 Maret 2023 | 10:35 WIB

Berapa Usia Yang Ideal Untuk Memulai Karir?

Minggu, 19 Maret 2023 | 09:28 WIB
X